Skip to main content

Konversi String menjadi Nilai Rupiah & Menghapus nilai dalam format uang di Javascript

Dalam bahasa pemograman javascript tentunya banyak cara konversi/merubah format, namun di bawah ini cara mudah untuk mengubah/konversi ke dalam format uang.


contoh mempunyai nilai 1000

function convertMoney(a) {

    return a.toString().replace(/\B(?=(\d{3})+(?!\d))/g, ".");

}

//panggil disini

var a = 1000

convertMoney(a);

//hasilnya

1.000


var a = 1.000
a.replace(/\./g , "")
// maka outputnya akan menghasilkan
1000

Comments

Popular posts from this blog

Membuat chating dengan ratchet + php + mysql

Berikut tutorial video nya silahkan tonton. terima kasih

Membuat grafik dengan codeigniter+google chart simple

1. buat controller baru dengan nama Grafik.php 2. buat view nya dengan nama vgrafik, atau anda dapat copy paste dari source official google  tinggal menyesuaikan grafik nya lanjutan 3. hasil nya